RSS

GREATNESS









GREATNESS


Menurut ilmu kedokteran kita lahir didunia ini karena unggul mengalahkan berjuta-jutaa sperma yan lain yang akan bertemu dengan sel telur. sangat menakjubkan keberadaan kita bukanlah kebetulan. kita benar-benar dirancang oleh Tuhan dan DIA memiliki rencana terbaik atas segala ciptaannya. kita dibekali dengan potensi, karunia dan keunikan.
                                                                                           
Menurut pakar otak Tony Buzan, otak kita memiliki 100 miliar sel, masing-masing sel terhubung dengan 20.000 sel lain lagi. otak kita mampu memproses hingga 30 milliar bit informasi perdetik setara dengan 6.000 mil ( sekitar 9.600 km) kabel. sistem saraf kita mampu menafsirkan segala informasi keseluruh organ indra dengan jumlah neuron mencapai 28 milliar dan mempu merespon kira-kira 1 juta bit informasi kecepatannya diperkirakan sepuluh kali kedipan mata.

Tetapi sayang pada umumnya manusia normal hanya memakai 2 persen dari potensi otaknya sisanya tidak dipakai. penyakitnya cuma satu. MALAS.

Ketika orang ada dizona aman, mereka tidak perlu lagi untuk mengembangkan otaknya terhadap penemuan-penemuan baru.
rata-rata setiap orang normal memiliki 3 atau empat ide setiap tahun dan satu diantaranya dapat menjadikannya luar biasa..tetapi hanya orang orang tertentu yang memanfaatkannya selebihnya mereka hanya melakukan rutinitas pekerjaannya dan tidak melakukan apa-apa lagi selain menonton televisi..

Orang cukup puas untuk menjadi orang baik (GOOD), tetapi ditengah dunia yang semakin berkembang ini, baik saja tidak cukup. kita harus menjadi orang hebat ( GREAT) diatas rata-rata, sehingga kita memiliki daya saing yang lebih tinggi dari yang lain. Tetapi menjadi hebat  belumlah cukup, kita harus mencapai GREATNESS ( keagungan)..

GReatness membuat seseorang lebih hebat, lebih cerdas lebih kuat, tetapi tetap rendah hati dan bermartabat..
Bahkan seseorang tersebut  harus semakin merenung, bahwa setiap mencapaian dan keberhasilan itu berasal dari sang pemberi GREATNESS... yaitu Tuhan...

Puisi Cinta|cerita Motivasi|Kisah Cinta Romantis|Menyatakan cinta

lintasberita
  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar